Menu

Indralaya, 9 Juli 2024

Perkembangan teknologi yang pesat telah mengubah lanskap dunia kerja secara signifikan. Kemajuan dalam kecerdasan buatan (Artificial Intelligence/AI), robotika, otomatisasi, big data, dan Internet of Things (IoT) telah membuka pintu bagi peluang baru sekaligus menimbulkan tantangan dalam dunia kerja. Sebagai calon - calon alumni dan juga alumni yang baru saja menyelesaikan studi, kita sangat perlu membaca peluang serta membaca situasi bagaimana teknologi ini akan mengubah cara pikir dan juga pekerjaan yang akan ada dimasa depan.

Jika kita sampai tidak mengikuti perkembangan jaman yang sangat canggih seperti sekarang ini, kita akan sangat tertinggal jauh dari orang lain yang mungkin sudah bersiap-siap menghadapi new era 5.0. Nahhhhh mau tau ngga sih tips and trick menghadapi dunia kerja serta navigasi seperti apa yang kita butuhkan menghadapi situasi ini?


Ayoo rame rame diskusi bareng sama pakar hebat dan ahli dibidang pencarian kerja dari @jobstreetindonesia yaitu Bapak Eka Kurniawan, S.Sos, M.Ikom yang merupakan seorang Head of Partnership & Services dari Jobstreet by SEEK @jobstreetindonesia 

Navigating the Job Market; Strategies for Success

Hari/Tanggal: Rabu, 17 Juli 2024
Waktu: 09.00 WIB - Selesai
Tempat: Ruang Aula Prof. Djuani Mukti, UPT Bahasa Unsri Palembang

Pendaftaran: https://bit.ly/PELATIHAN_17072024 

KHUSUS UNTUK MAHASISWA DAN ALUMNI UNSRI SEBANYAK 100 ORANG !!!

Fasilitas:
1. Sertifikat
2. Seminar Kit
3. Games
4. Door prize Menarik
5. Ilmu yang bermanfaat

 

Go to top
JSN Boot template designed by JoomlaShine.com